Saturday, August 6, 2016

Gimana cara mengetahui Spesifikasi Laptop atau PC

Gimana cara mengetahui Spesifikasi Laptop atau PC


AIDA64 adalah sebuah software berbayar yang berfungsi untuk menggali informasi, benchmarking (penguji) dan diagnostik yang sangat mumpuni tentang sebuah komputer. Program ini dapat memberitahu banyak informasi tentang hardware komputer Anda, misalnya, tanpa harus membongkar kotak CPU / casing laptop.

Model motherboard, jenis dan kecepatan CPU, detil chipset yang digunakan, jenis dan kecepatan memori, tanggal dan versi BIOS, dan masih ada banyak lagi informasi untuk di-eksplorasi.
Atau mungkin Anda berencana untuk overclocking komputer? Halaman Overclock akan cukup membantu untuk melihat rincian clock CPU, GPU, QPI, multiplier, kecepatan FSB, timing memori, dan sebagainya.
Sementara halaman Sensor akan memberikan info yang up-to-date tentang suhu komputer (motherboard, CPU, GPU, GPU memori dan drive, jika hardware mendukung ini), kecepatan kipas, tegangan dsb.Untuk mendownload klik di bawah ini tanpa ribet
Klik di bawah ini untuk mendownload AIDA64 Extreme
 Free Download AIDA64 Extreme
Sumber : http://acarossa.web.id/


Get