Saturday, August 13, 2016

Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale

Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale


Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale - Sudah pada tahu bukan game yang lagi booming pada tahun 2016 ini. Yap, SuperCell mengeluarkan game terbarunya yang di prediksi mengalahkan game terbaik selama ini yaitu Clash of Clans. Game tersebut adalah Clash Royale. Jika sobat sudah memainkan game ini pasti hal yang terpenting sobat ingin kumpulkan adalah Gold, di clash royale, gold termaksud sulit untuk didapatkan. Gold dapat digunakanan untuk bermacam-macam seperti upgrade kartu kamu sehingga deck menjadi lebih kuat serta membuat clan antar teman juga harus mengumpulkan gold dengan jumlah yang cukup tinggi. Jadi bagaimana Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale?

Nah, jika sobat mempunyai banyak Gold di Clash Royale tentu akan memudahkan sobat dalam bermain game populer yang satu ini. Dengan Gold sobat akan memiliki Deck yang lebih kuat, sehingga akan memudahkan sobat melawan musuh dan mempercepat naik level sobat. Tentu gold sangat berfungsi di game ini tapi sulit untuk dicari.

Kali ini saya akan membagikan Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale. Sebenarnya ada cara mendapatkan gold dengan cepat, sehingga deck deck rare akan mudah sobat dapatkan dan upgrade deck pun akan lebih mudah. sehingga saat kartu epic incaran kamu seperti prince, witch, baby dragon, skleleton army tersedia dapat di beli dengan gold.

Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale

Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale ini akan saya sajikan dalam artikel terbaru kali ini, buat sobat yang sedang membutuhkan gold banyak silahkan baca artikel ini sampai selesai karena perlu anda menerapkannya dengan penuh ketelitian agar gold bisa anda dapatkan secara cepat.


Buka Chest Setiap Jam Ada Waktu

Chest merupakan salah satu sumber gold di Clash Royale, jadi jika sobat menyia-nyiakan waktu sobat untuk tidak membuka Chest maka penghasilan gold sobat akan kecil. Dengan membuka chest, tentu kamu akan mendapatkan gold sesuai dengan chest yang kamu buka. Usahakan buka setiap waktu yang pas, sehingga waktu tidak terbuang percuma, karena berbeda dengan free chest atau magical crown chest yang terus berjalan saat kamu belum membukanya, chest harus di buka secara manual dan menunggu chest lain selesai dibuka. Bukalah Chest yang menurut sobat yang lebih penting.

Donasi Clans


Jika sobat sudah cukup berlevel, sobat akan bisa memainkan fitur clans. Fitur clans merupakan salah satu sumber gold. Bagaimana Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale dari Donasi Clans? Cara mendapatkan gold dengan mudah dari clans yaitu dengan cara saling berbagi donasi dengan anggota clan, disana akan memperoleh hadiah exp dan gold setiap kartu yang di donasikan seperti saat mendonasikan 1 kartu berjenis common yaitu spear goblin maka akan mendapatkan 5 gold. Jadi, anggap saja kamu menjual kartu common yang tidak terpakai. Dengan kata lain Deck hilang, Gold dan exp bertambah.

Membuat Banyak Akun Clash Royale

Trik berikutnya yang merupakan cara licik yaitu dengan membuat banyak account dan memasukkan akun tersebut kedalam satu account. Dengan Account yang berada dalam satu clans tersebut kita dapat saling berdonasi dan mendapatkan banyak gold. Bukan hanya gold, sobat juga bisa mendapatkan Deck rare, contohnya jika di account palsu sobat mendapatkan rare deck, sobat bisa mendonasikan deck tersebut ke akun utama sobat.

Menukarkan Gems

Cara terakhir mendapatkan gold di Clash Royale adalah dengan menukarkan Gems. Cara ini memang tidak untuk dianjurkan, tapi terserah sobat saja jika sobat ingin mengeluarkan uang sobat untuk game ini silahkan saja. Gems memang item yang sulit di dapat dan jumlahnya juga sedikit sekali, tapi rasanya gems sangat berfungsi diganti dengan gold, saya lebih menyukainya dari pada membeli chest karena membeli chest belum tentu mendapat kartu yang sesuai. Dengan gold, kamu dapat membeli kartu di store.

Itu dia tips dan Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale. Silahkan ikuti cara tersebut maka sobat akan mendapatkan gold banyak. Dan jangan lupa semua ini memerlukan kesabaran dan ketekunan. Lakukan cara ini dengan terus menerus maka sobat akan kaya akan gold. Sekian dulu sobat jangan lupa klik iklan yang ada untuk donasi blog.


Get

Related Posts:

  • Cara Cepat Mendapatkan Gold di Clash RoyaleCara Cepat Mendapatkan Gold di Clash RoyaleCara Cepat Mendapatkan Gold di Clash Royale - Sudah pada tahu bukan game yang lagi booming pada tahun 2016 ini. Yap, SuperCell mengeluarkan game terbarunya yang di prediksi mengalahk… Read More
  • Cara membuat efect tampilan di Window 8Cara membuat efect tampilan di Window 8Bagaimana cara mengubah efect tampilan tampilan di Windows 8 ? Anda bisa melihat artikel di bawah ini.Download WindowFx plus 5.1 full, Software Stardock WindowFX untuk profesional l… Read More
  • Cara Cepat Terindex Di Google Terbaru 2016Cara Cepat Terindex Di Google Terbaru 2016Halo sobat ketemu lagi dengan saya, kali ini saya akan membagikan yang lain dari sebelumnya. Artikel saya kali in membahas tentang tips bagi para blogger. Tipsnya yaitu cara agar post… Read More
  • Update!! Line Launcher Kini Telah Tersedia di AndroidUpdate!! Line Launcher Kini Telah Tersedia di Android  Sebelumnya anda pasti mengetahui aplikasi chat LINE yang dimiliki oleh LINE Corporation. Kali ini perusahaan tersebut telah meluncurkan sebuah aplikasi Android yaitu… Read More
  • Cara mengubah tulisan di Windows 8Cara mengubah tulisan di Windows 8Windows 8 Font Changer adalah sebuah software untuk mengubah tulisan yang terdapat pada misal : menu bar dll .Software ini hanya cocok untuk windows 8 selain itu tidak cocokBerikut Tampilan s… Read More